Visi
Terwujudnya Islamic Techno Socio And Healthpreneur Institute tahun 2032
Misi
1. Menyelenggarakan proses pendidikan dan pengajaran yang berkualitas melalui pencapaian kurikulum berbasis kompetensi, profesional, dan islami.
2. Mengembangkan dan melaksanakan penelitian untuk menghasilkan teori yang mendukung pembelajaran
3. Mengembangkan, melaksanakan dan mengaplikasikan hasil penelitian yang dapat bermanfaat terhadap peningkatan derajat kesehatan dan kesejahteraan masyarakat.
4. Melaksanakan pengabdian kepada masyarakat yang mendukung peningkatan mutu pendidikan, kesehatan dan kesejahteraan masyarakat.
5. Mengembangkan jejaring dengan lembaga pendidikan, lembaga penelitian, lembaga pemerintah dan masyarakat ditingkat nasional dan internasional
6. Menghasilkan SDM yang kompeten sesuai nilai-nilai islam.
7. Meningkatkan kualitas tenaga pendidikan dan non kependidikan melalui pendidikan dan latihan sesuai bidang profesi masing-masing serta melanjutkan pendidikan ke jenjang yang lebih tinggi.